-
Buku ini terdiri dari dua bagian: Bagian pertama membahas tentang masalaah perkotaan jaman kolonial, yang kedua tentang arsitektur pada jaman kolonial serta prakolonial yang berhubungan langsung ma…
Buku ini berusaha memberikan sebuah studi dan pendekatan terhadap Arsitektur islam yang mengacu kepada sumber dn prinsip dasar dari Islam yaitu Al-Qur'an dan Sunnah , bukan hanya kepada produk yan…
Buku ini merupakan pengantar teori-teori dalam meninjau karya budaya rupa, khususnya desain, seni rupa, arsitektur,kria dan pelbagai fenomena visual lainnya.Di dalam buku ini di bahas epistemologi …
Arsitektur adalah bagian dari kebudayaan manusia, berkaitan dengan berbagai segi kehidupan antara lain: seni, teknik, rang/tata ruang, geografi, sejarah. Oleh karena itu ada beberapa batasan dan p…
Karya arsitektur yang otutentik hanya dapat tercipta bila pernik-pernik kebudayaan setempat dan keunikan iklimlokal dijadikan basis perancangannya. Kekayaan budaya yang tersebar di Nusantara tercin…
Buku ini merupakan buku pengantar ke dalam ilmu budaya bentuk arsitektural. Diperkaya dengan banyak ilustrasi untuk membantu pembaca menangkap sendi-sendi filsafatnya, lewat contoh dan latihan pra…
-
Tulisan ini menjelajahi perwujudan gagasan-gagasan tersebut dalam berbagai bentukan rumah di Jawa, mulai dari omah kampung hingga Kraton dan mencari kesejajaran dalam keragaman tersebut. Penjelajah…
Isi buku dirancang untuk menyajikan materi-materi atau pengertian-pengertian dasar mengenai kajian ilmu arsitektur lingkungan dan perilaku, metode dan perilaku teknik-teknik penelitian dibidang ini…
Buku ini merupakan suatu penyederhanaan dari disertasi tersebut yang diharapkan dapat lebih mudah dibaca, dimengerti dan dihayati oleh masyarakat luas.
Melalui buku ini, kita menelusuri sejarah dan perkembangan peperangan Samurai selama lebih dari tujuh abad, diawali dengan dominasi Samurai bersenjata busur dan panah, kemudian Samurai dengan senj…
Materi didalam buku ini terdiri dari beberapa sudut pandang asitektural mengenai kampung dan rumah adat Sumba. Sudut pandang tersebut dilihat dari interior, struktur konstruksi dan bahan bangunan …
Buku Masjid-Masjid Bersejarah di Jakarta berusaha menggali warisan sejarah dan budaya masyarakat Jakarta. Ada dua puluh buah masjid bersejarah yang disajikan dalam buku ini. Arsitektur masjid-masji…
Masa paling mengguncangkan dalam perkembangan sejarah kepulauan Indonesia pastilah selama terjadi proses Islamisasi. Sedikit demi sedikit, darah demi darah, kerajaan demi kerajaan, hampir seluruh m…
Ensiklopedi ini secara komprehensif menyajikan kelengkapan informasi tentang keris, yang akan amat bermanfaat bagi anda, para pecinta warisan budaya adiluhung ini.
Buku ini membahas tentang perkembangan kebun-kebun (gardens) di dunia sejak antikuitas hingga munculnya profesi arsitektur lansekap, dikaji berdasarkan konse-konsep kebn yang berkembang pada tiap n…
Tujuan buku ini adalah untuk menceritakan sejarah, memberi tambahan pada pembendaharaan pustaka bangsa pada bidang mental-spiritual, dan sebagai bentuk partisipasi terhadap program pemerintah dalam…